MENU TUTUP

Penguatan Binter SKK Migas Pada Area Rute Tracking PT BSP di Buatan, Serma Edy S dan Serda Dedi Rutin Lakukan Giat Komsos & Patroli

Ahad, 08 September 2024 | 11:44:49 WIB Dibaca : 222 Kali
Penguatan Binter SKK Migas Pada Area Rute Tracking PT BSP di Buatan, Serma Edy S dan Serda Dedi Rutin Lakukan Giat Komsos & Patroli

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pumi Siak Pusako (BSP) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 04/Perawang, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Ahad (08/09/2024) pagi.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 04/Perawang, Serma Edy S dan Serda Dedi mereka melakukan Patroli di wilayah Area Rute Trecking di Kampung Buatan, Kecamatan Koto Gasib, Kabupaten Siak, Riau.

Babinsa mengatakan, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga sekitar.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terangnya.

Dijelaskannya, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 04/Perawang tersebut, OVN yang ada akan tetap terjaga.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Agus Candra Anggota DPRD Kampar Serap Aspirasi Masyarakat Dapil Kuok

Instruksi Kapolda Riau Pada Personel Polres Dumai:Harus Mampu Mengimplementasikan Polri Yang Presisi

Pos Mudik Muaratakus 2019 Di Minas Sudah Aktif, Pemudik Dihimbau Beristirahat Saat Kelelahan

Sekda Rohul Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi Dipuskesmas Rambah Samo

Warga Minas Ini Semringah Terima Bantuan Paket Sembako Dari PHR Jelang Ramadan

Kampung Bekalar Resmi Diterangi Arus Listrik PLN Saat Hari Jadi Kabupaten Siak ke 19

Penguatan Binter SKK Migas Pada Area Kerja PT BSP di Kampung Minas Barat, Serda Mayus & Kopda AKP Hutagalung Giat Patroli Serta Komsos

Kampar Terima DIPA Tahun 2024 Sebesar Rp.2.2 T, Pj. Bupati Kampar : Belanja Untuk Kepentingan Pembangunan Masyarakat

Serda M Maruli Sambangi Warga Yang Tengah Nongkrong Komsos Tentang Bahaya Narkoba di Minas Timur 

Hendak Transaksi Narkoba, Warga Desa Tualang Di Ciduk Polisi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

2

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

3

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

4

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

5

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan

6

Putri Siak Raih Medali Emas pada Asia World Muslim Summit 2025 di Malaysia